Realisasi Penerimaan PNBP Sektor Kehutanan dan Persentase Realisasi Keuangan DBH SDA DR 2025

Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) Sektor Kehutanan terdiri dari Iuran Izin Usaha Pemanfaatan Hutan (IIUPH), Provisi Sumber Daya Hutan (PSDH), dan Dana Reboisasi (DR) dan Realisasi keuangan DBH SDA dari DR untuk daerah adalah 40% dari total PNBP DR, yang dibagikan kepada kabupaten/kota penghasil untuk mendanai kegiatan rehabilitasi hutan dan lahan.

Meliputi Variabel :

  • Data Realisasi Penerimaan PNBP Sektor Kehutanan
  • Persentase Realisasi Keuangan DBH SDA DR meningkat
  • Nilai PNBP Fungsional Kehutanan

Data e Risorse

Informazioni addizionali

Campo Valore
Origine https://sidata.kaltimprov.go.id/
Autore Dinas Kehutanan Prov. Kaltim
Manutentore Dinas Kehutanan Prov. Kaltim
Ultimo aggiornamento gennaio 6, 2026, 06:59 (UTC)
Creato luglio 10, 2021, 11:36 (UTC)