Perusahaan yang Terdaftar di BPJS Ketenagakerjaan di Kabupaten Kutai Timur

Perusahaan yang terdaftar di BPJS Ketenagakerjaan adalah perusahaan atau badan usaha yang telah melakukan kewajiban kepesertaan jaminan sosial ketenagakerjaan sesuai dengan ketentuan perundang-undangan yang berlaku. Pendaftaran ini merupakan bentuk tanggung jawab perusahaan untuk memberikan perlindungan sosial bagi tenaga kerja terhadap risiko kecelakaan kerja, kematian, hari tua, dan jaminan pensiun.

Dengan terdaftarnya perusahaan di BPJS Ketenagakerjaan, seluruh tenaga kerja yang dipekerjakan memiliki hak untuk memperoleh manfaat jaminan sosial ketenagakerjaan sesuai program yang diikuti, seperti Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK), Jaminan Kematian (JKM), Jaminan Hari Tua (JHT), dan Jaminan Pensiun (JP). Kepesertaan ini tidak hanya mendukung kesejahteraan pekerja, tetapi juga menciptakan iklim ketenagakerjaan yang sehat, tertib, dan sesuai regulasi.

Données et ressources

Info additionnelle

Champ Valeur
Source Dinas Transmigrasi dan Tenaga Kerja
Producteur Bidang Hubungan Industrial
Dernière modification novembre 20, 2025, 22:45 (TU)
Créé le novembre 20, 2025, 22:45 (TU)
Cakupan Kabupaten
Frekuensi Tahunan
Satuan Perusahaan
harvest_object_id 7cd6ce76-77f8-4fb0-a5e7-cb2fb421eba9
harvest_source_id b667a7be-1a66-460c-8f46-9387f1e6f47a
harvest_source_title Satu Data Kutai Timur